background image

 
 

2016 

Summary of Contents for BO 2433

Page 1: ...2016 ...

Page 2: ... sehingga memudahkan Anda dalam menggunakan dan memanfaatkannya Agar produk oven ini dapat berfungsi normal dalam jangka waktu yang panjang kami sangat merekomendasikan agar buku ini tidak saja menjadi pegangan Anda sebagai pembeli namun juga sebagai panduan bagi siapa saja yang menggunakan dan mengoperasikannya sehingga keawetan dan k ualitas fungsionalnya lebih tahan lama Buku ini sangat disaran...

Page 3: ...belum Instalasi 3 Bagian 2 Instalasi 3 Bagian 3 Panel Kontrol 6 Bagian 4 Cara Penggunaan 12 Bagian 5 Pemeliharaan 16 Bagian 6 Tindakan Pencegahan 18 Bagian 7 Masalah Solusinya 19 Bagian 8 Spesifikasi 20 Lampiran 1 22 Lampiran 2 22 NOMOR 20 DJ ILMEA MG V 2000 728 ILMEA IX 2003 ...

Page 4: ...tersebut akan menyebabkan nyala api pada tungku burner tidak sempurna nyala api menjadi kuning karena kekurangan oksigen Oleh sebab itu ruangan yang akan diletakkan peralatan gas harus memiliki ventilasi udara yang baik Siapkan stop kontak listrik yang mudah terjangkau oleh kabel power oven Anda Bukalah kardus kemasan pembungkus oven lalu ambil oven tersebut dan letakkan pada permukaan yang rata J...

Page 5: ...nya gelembung gelembung udara yang timbul akibat adanya tekanan gas yang keluar berarti pada sambungan tersebut terdapat kebocoran d Untuk mengatasi sambungan yang bocor dapat mengikuti petunjuk di bawah ini lepaskan regulator pada tabung gas kencangkan kembali klem penjepit selang pada sambungan yang bocor Ulangi test kebocoran gas ulangi point a c Letakkan masukkan oven ke dalam lubang kitchen s...

Page 6: ...listrik kawat earthing tidak boleh terputus oleh saklar Kabel sumber listrik harus diposisikan sehingga tidak bersentuhan dengan suhu yang lebih tinggi dari 50 o C pada titik apapun Pastikan bahwa sambungan listrik yang benar telah dibuat dan sepenuhnya kompatibel dengan peraturan keselamatan Sebelum koneksi alat ke sumber listrik pastikan bahwa Unit diearthing diarde dan menggunakan steker yang s...

Page 7: ...Bahasa Indonesia 6 BO 3632 Keterangan BO 2733 BO 2633 BO 2634 BO 2433 BO 3660 BO 2663 BO 2664 PROGRAM TIMER DIGITAL pada tipe BO 3632 1 Layar Display ...

Page 8: ...kemudian tekan untuk mengkonfirmasi 2 Ketika mengganti fungsi pengaturan waktu memasak selesai dan durasi waktu memasalk tidak akan akurat 3 Jika suhu memasak diatur ulang oven akan berhenti bekerja dan juga alarm Harus menekan untuk memulai ulang alarm 4 Suhu baru dan pengaturan fungsi harus dikonfirmasi dengan menekan 5 Dalam mode Fungsi tekan untuk memasukkan mode Standbay Dan layar display aka...

Page 9: ...k mengatur waktu Tetap tekan untuk mempercepat proses pengaturan Pengaturan waktu secara otomatis dapat diterima setelah 8 detik atau dapat menekan tombol untuk mengkonfirmasi 5 Mengatur waktu durasi Hanya fungsi yang dipilih kemudian dapat mengatur waktu durasi Tekan untuk masuk ke pengaturan waktu durasi ikon terus berkedip Tekan untuk mengatur waktu durasi dan tekan untuk mengkonfirmasi 6 Menga...

Page 10: ...hilangkan bekuan es pada makanan lebih cepat dan tanpa menurunkan kandungan protein di dalam makanan tersebut Pemanas atas dan bawah pemutar panggangan Kedua elemen pemanas bagian atas dan bawah nyala bersamaan Proses memanaskan dari 2 arah atas dan bawah Fungsi ini juga dapat menggunakan pemutar panggangan Ideal untuk memasak beberapa hidangan secara bersama sama Pemanas belakang Kipas oven Oven ...

Page 11: ...ven putarlah terlebih dahulu knop program ke arah tanda kipas selanjutnya putar knop tungku ke arah tungku oven bawah kipas oven akan bekerja setelah api oven pada tungku bawah menyala Kipas tidak akan bekerja ketika tungku oven atas sedang bekerja Udara panas didistribusikan secara merata di dalam oven oleh kipas Fungsi ini cocok digunakan untuk memasak beberapa jenis makanan daging ikan dalam wa...

Page 12: ...tik Otomatis Untuk menggunakan tungku oven bawah putarlah knop ke posisi seperti gambar disamping Tungku bawah sudah mempunyai pemantik otomatis dan pastikan pintu oven dalam keadaan tertutup T TI IM ME ER R BO 2733 BO 2633 BO 2634 BO 3630 dan BO 2433 Timer mekanis berfungsi sebagai pengingat namun tidak berpengaruh terhadap kerja oven Putar knop timer searah jarum jam sampai dengan posisi menit y...

Page 13: ...ara normal M ME EM M A AS SA AK K D DE EN NG GA AN N K KI IP PA AS S Defrosting Untuk menghilangkan bekuan es letakkan makanan yang membeku dan masih terbungkus lembaran aluminium di atas piring tahan panas Letakkan semuanya pada rak di bagian tengah oven Pintu oven harus dalam keadaan tertutup Kipas oven Pada fungsi ini oven tidak perlu dipanaskan terlebih dahulu kecuali untuk memasak dalam waktu...

Page 14: ...tungku burner menyala biarkan selama kurang lebih 10 menit agar suhu panas dalam oven menjadi rata Buka pintu oven lalu masukkan masakan yang akan dimasak di atas rak Untuk menyesuaikan suhu panas putar knop ke arah posisi angka yang menunjukkan besarnya suhu yang diinginkan Perhatian Memasak daging yang telah diberikan bumbu dan daging tanpa tulang lebih cepat dibandingkan daging yang belum diber...

Page 15: ...iputar searah jarum jam sampai dengan symbol tungku api bagian atas Letakkan baki tetes di rak paling bawah yang sebelumnya baki tetes tersebut diberikan air setinggi kurang lebih 0 5 cm Hal ini untuk mencegah tetesan minyak dari masakan agar tidak cepat kering dan sulit untuk dibersihkan Pasang rak oven pada penyangga sesuai dengan kebutuhan Letakkan makanan yang akan dimasak pada rak oven Setela...

Page 16: ...i sudah padam maka ulangi seperti poin 2 di atas sampai tungku Burner oven atas menyala Menggunakan turnspit tusukan pemanggang Tusukan pemanggang Turspit dapat digunakan pada saat tungku burner bagian atas atau bagian bawah menyala Nyalakan tungku burner bagian atas atau bagian bawah Untuk menyalakan lihat petunjuk sebelumnya Lalu tunggu beberapa saat agar panasnya merata di ruangan oven Daging m...

Page 17: ...sai menggunakan oven biarkan pintu oven terbuka untuk beberapa saat supaya oven dapat lekas dingin Bagian dalam oven idealnya dibersihkan setiap kali selesai digunakan Bersihkan oven dalam keadaan hangat tidak panas supaya tetesan tumpahan makanan pada permukaan oven dapat dengan mudah dibersihkan Bersihkan bagian rubber stainlees steel atau bagian yang dilapisi dengan enamel atau krom dengan meng...

Page 18: ... sampai terlepas Untuk memasang kembali pintu lakukan prosedur di atas dengan arah kebalikannya Bersihkan bagian kaca menggunakan spon dan produk pembersih yang tidak bersifat abrasive kemudian keringkan dengan kain lembut Jangan menggunakan bahan yang bersifat abrasive atau memiliki permukaan tajam karena dapat menggores permukaan dan mengakibatkan kaca retak Memeriksa bagian segel seal Periksa s...

Page 19: ... oven pada saat unit digunakan karena beberapa bagian menjadi sangat panas Jauhkan anak anak dari oven dan jangan menyentuh bagian yang panas secara langsung Pastikan kabel listrik dari peralatan elektronik lainnya tidak bersentuhan dengan bagian bagian panas oven Penggunaan terbuka untuk ventilasi dan penyebaran panas harus tidak terhalang Selalu pegang handle oven dibagian tengah bagian ujung ha...

Page 20: ...iga bulan sekali karena jika terdapat kelainan pada oven Anda dapat segera diketahui dan diperbaiki Perhatian Disposal Pembuangan Ketika membuang kemasan tinjau dan patuhilah peraturan daerah mengenai penanganan sampah untuk mendapatkan kemungkinan daur ulang Limbah produk elektronik dan listrik tidak boleh dibuang bersama limbah rumah tangga Limbah jenis ini harus didaur ulang pada tempat daur ul...

Page 21: ...ian luar terlalu kering walaupun warna dari masakan sudah benar Suhu terlalu rendah Tingkatkan suhu dan kurangi waktu memasak MODEL BO 3660 BO 2664 BO 2663 Jenis oven Gas Gas Gas Program memasak 6 5 5 Warna Satin Stainless Brilliant Stainless Diamond Black Kapasitas oven liter 56 56 56 Grill Gas Gas Gas Oven Gas Gas Gas Fan blow er pada ruang oven Ya Tidak Tidak Alat pemutar panggangan Ya Ya Ya Ka...

Page 22: ... W Daya listrik pemanas belakang 2100 W 2100 W 2100 W Daya listrik pemanas atas 1000 1900 W 1000 1900 W 1000 1900 W Dimensi produk P x L x T mm 595 x 610 x 595 595 x 610 x 595 595 x 610 x 595 Dimensi lubang meja P x L x T mm 560 x 550 x 580 560 x 550 x 580 560 x 550 x 580 Berat produk Kg 35 35 35 MODEL BO 2634 BO 2633 BO 2633 W BO 2433 BO 2433 W Jenis oven Multifunction Fan Multifunction Fan Multi...

Page 23: ...emanas belakang 2100 W 2100 W 1460 W Daya listrik pemanas atas 1000 1900 W 1000 1900 W 1090 W Dimensi produk P x L x T mm 595 x 610 x 595 595 x 610 x 595 595 x 610 x 455 Dimensi lubang meja P x L x T mm 560 x 550 x 580 560 x 550 x 580 560 x 550 x 448 Berat produk Kg 35 35 28 Desain dan spesifikasi dapat berubah setiap saat tanpa pemberitahuan terlebih dahulu ...

Page 24: ...ng kambing panggang 1 5 kg 190 30 UNGGAS Burung dara 150 160 45 Ayam Kalkun 2 kg 175 180 240 Angsa 4 kg 200 240 270 Bebek 2 5 kg 175 90 150 Ayam 1 5 kg 175 120 150 IKAN Ikan air tawar 200 15 25 Ikan cod 190 50 LAIN LAIN Lasagna 200 40 Souffle 180 200 20 Pizza 200 20 Tabel di bawah hanya sebagai referensi Makanan yang akan dipanggang Waktu menit Sisi ke 1 Sisi ke 2 Irisan daging yang tipis 6 4 Iris...

Page 25: ......

Page 26: ...s trouble shooting As a manufacturer of user friendly home appliances we thrive to simplify the description in this manual to facilitate the users In order for this Oven to perform normally for an extended period of time we highly recommend not only the buyer to hold onto this manual but also those who wish to operate the product optimally to maintain its service period and quality This manual is ...

Page 27: ... 23 Part 1 Pre step Before Installation 25 Part 2 Installation 25 Part 3 Control Panel 28 Part 4 How to use 33 Part 5 Maintenance 37 Part 6 Precaution action 38 Part 7 Problem Solution 40 Part 8 Specification 41 Appendix 1 43 Appendix 2 43 ...

Page 28: ...ack of oxygen Therefore the room that will be put gas appliances should have good ventilation Prepare electrical outlet that is easily accessible to your oven power cord Open the box of built in oven and then take out the built in oven and put on a flat surface Keep all packaging materials out of reach of children as they may cause choking or suffocation hazard The unit must be installed in accord...

Page 29: ...bubbles that arise as a result of the exit gas pressure means there is a leak in the connection d To overcome the leaked connection can follow the instructions below Remove the regulator on the gas cylinder Tighten the clamp hose clamp on the leaky connection Repeat the gas leak test repeat point a c Fit the appliance into its surround beneath a work top or above another appliance by inserting scr...

Page 30: ...witch must be suitable for the load indicated on the label and must comply with the regulation of electrical currents earthing wire must not be interrupted by the switch Power supply cord should be positioned so it does not contact with the higher temperature of 50 C at any point Make sure that the correct electrical connection has been made and is fully compliant with safety regulations Before th...

Page 31: ...English 28 BO 3632 Keterangan BO 2733 BO 2633 BO 2634 BO 2433 BO 3660 BO 2663 BO 2664 Part 3 Control Panel ...

Page 32: ...lect function then press to confirm 2 When you switch function the set End working time and Duration time will be invalid 3 If working temperature was reset oven will stop working and also alarm Must press to restart alarm 4 New temperature and function setting must be confirmed by pressing OK 5 Under function mode keep pressing to enter standby mode And display will show current time The sequence...

Page 33: ...Press to set duration time and press to confirm 6 Set end working time Only after duration time is set then press to enter time setting keep flashing Press to set duration time and press to confirm 7 Children safety lock Pressing for 5s to start or cancel safety lock function 8 Temperature display Each block show 20 of set temperature 9 Set temperature When function is selected temperature area ke...

Page 34: ... oven This is ideal for cooking several pastries types Medium grill Hot temperature is spraided from the top with a half of element heater This feature is allows you to to grilling smaller quantities economically Total grill Hot temperature is spraided from the top with a full element heater This feature is used to grilling large amount or large size This function also can use turn spit rotisserie...

Page 35: ... the bottom burner turn the knob to position the picture Bottom burner already has automatic ignition and make sure the oven door is closed B BO O 2 26 66 63 3 B BO O 2 26 66 64 4 Oven light Turn arround the knob to the position like pigure beside this the light will be on Turnspit Turn arround the knob to the position like pigure beside this the turnspit will work Automatic ignition This function...

Page 36: ...he oven for 10 15 minutes Grease the meat with a little oil put it on the drip tray and place everything quickly into the oven In mid cooking change the meat position avoiding any further opening of the door if possible Grill Preheat the grill for about 5 minutes till the heating element becomes red Prepare the meat and place it on a tray to grill then put on the top rack of the oven Place the dri...

Page 37: ...r food perfectly baked inside The drip tray with a little water for collecting meat juices has to be placed on the first shelf underneath B BO O 2 26 66 63 3 B BO O 2 26 66 64 4 B BO O 3 36 66 60 0 Using bottom burner 1 Turn arround and push the knob for lighting the lower oven burner counter clockwise until desired temperature 2 After the burner is turn on let during more or less 10 minute in ord...

Page 38: ...turn the knob clockwise until this symbol of OFF flame Using upper burner Grill Push and turn around the knob to the symbol of light burner Put the tray into the bottom shelves with distances around 0 5 cm to prevent oil drop from the food Install the chrome shelves on the top shelve Insert the food that will be cooked on the chrome shelves After a few minutes turn oner the food To know how long t...

Page 39: ...se until to the desired temperature 3 Makesure the upper or bottom oven burner is on flame is already before released the knob thermostat If the flame does not turn on please repeat the procedure point 2 A 2 B until flame already to use before closed the oven door Using turnspit The turnspit grill can be use when the upper or bottom oven burner are turned on Turn on the upper or bottom oven burner...

Page 40: ...d the oven let the oven door is open for a few minutes so that the oven is no hot The inside of the oven should ideally be cleaned after each use Clean the oven if whilst the oven is still warm no hot so that the food spillages on the oven surface can be removed easily Clean the rubber stainless stainlees or parts are coated with enamel or chrome using a soft sponge and warm soapy water or liquid ...

Page 41: ...by To make cleaning easier remove the oven door as follows insert hook A fig beside in hinge slot B Half open the door and using both hands pull the door towards you until it becomes unhooked To refit the door carry out the same operation in reverse taking care to introduce the two sectors C correctly Clean the glass with a sponge and cleaning products are non abrasive then dry with a soft cloth D...

Page 42: ...rasp handle of the oven in the middle the end part of the handle could be hot Always wear gloves when placing or removing the cutlery into or out of the oven Do not use aluminum foil to line the bottom oven Do not put combustible materials in the oven if the unit is accidentally turned on these material can burn Always make sure the knob on the position when the unit is not in use When you disconn...

Page 43: ...ectric power is off and making the ignition plug isn t functioning then use the matches 3 Make sure the knob already push and turn to the star symbol 4 Are electric powers reaching 220 volt If the voltage is under 210 volt then ignition will not functioning Smell of gas 1 Make sure all the gas knob already on OFF position 2 Are gas hose and regulator already connected properly 3 Do the leakage tes...

Page 44: ...0 x 570 x 580 560 x 570 x 580 Weigth Kg 33 33 33 MODEL BO 2733 BO 3632 BO 3630 Oven type Multifunction Fan Multifunction Fan Multifunction Fan Cooking program 8 9 8 Color Diamond Black Diamond Black Satin Stainless Oven capacity liter 70 56 56 Grill Electric Electric Electric Oven Electric Electric Electric Convection fan Yes Yes Yes Turn spit Yes No Yes Door glass 3 Lapis 3 Lapis 3 Lapis Oven Lig...

Page 45: ...s Door glass 3 Lapis 3 Lapis 3 Lapis Oven Light Yes Yes Yes Thermostat Yes Yes Yes Timer Yes Yes Yes Oven tray Yes Yes Yes Dripping pan Yes Yes Yes Voltage Volt 220 240 220 240 220 240 Low er heater 1200 W 1200 W 1050 W Back heater 2100 W 2100 W 1460 W Upper Heater 1000 1900 W 1000 1900 W 1090 W Product dimension L x Wx H mm 595 x 610 x 595 595 x 610 x 595 595 x 610 x 455 Cut out dimension L x W x...

Page 46: ...0 30 35 Roast lamb 1 5 kg 190 30 BIRD Roast pigeon 150 160 45 Turkey 2 kg 175 180 240 Goose 4 kg 200 240 270 Duck 2 5 kg 175 90 150 Chicken 1 5 kg 175 120 150 FISH Trout 200 15 25 Cod fish 190 50 OTHER Lasagne 200 40 Souffle 180 200 20 Pizza 200 20 Food will be grill Time minute 1 st Side 2 nd Side Sliced meat 6 4 Thick meat 8 5 Smal Fish 10 8 Big Fish 15 12 Sosis 12 10 Grill Sandwich 5 2 Small ch...

Page 47: ......

Reviews: