Bahasa Indonesia
4
kecuali kepada mereka telah diberikan pengawasan atau petunjuk mengenai penggunaan alat
oleh orang yang bertanggung jawab atas keselamatan mereka.
Bila kabel listrik rusak, kabel hanya boleh diganti oleh Modena, agen servisnya, atau orang yang
berkualifikasi serupa untuk menghindari risiko.
Bila pemanas air digunakan dengan alat semprot (
spray head
), alat tersebut harus dibersihkan
secara berkala dari kerak.
Saluran air keluar tidak boleh disambungkan pada keran atau fiting selain yang telah ditentukan.
Penyambungan pemanas air ke saluran pasokan air harus menggunakan selang yang disertakan
bersama pemanas air. Jangan menggunakan selang bekas atau selang dari pemanas air
sebelumnya.
Anak-anak harus diawasi untuk memastikan mereka tidak bermain-main dengan alat ini.
PERINGATAN:
Jangan menyalakan pemanas air bila diperkirakan air dalam pemanas air telah membeku karena
cuaca dingin.
Produk ini tidak boleh dibuang bersama sampah rumah tangga.
Harap daur ulang produk ini di tempat yang disediakan untuk itu dan mintalah informasi mengenai
daur ulang kepada otoritas setempat.
PEMAKAIAN & FITUR
Fungsi: Air dari pemanas air ini dapat digunakan untuk mencuci piring, menggosok gigi, dan
sebagainya.
Fitur:
Material baik: Menggunakan badan plastik ABS buatan, bebas korosi dan tahan lama; elemen
pemanas bertekanan dari baja tahan karat khusus berkualitas tinggi, pencegahan kerak, usia pakai
panjang. Pemutus arus termal, termostat. Komponen-komponen lain didapatkan dari pabrik terkenal
di dalam dan luar negeri.
Hemat energi dan listrik: Cepat memanaskan air, penghematan energi nyata.
Aman dan handal Standar keamanan terpenuhi, pencegahan kebocoran yang peka, pencegahan
temperatur lebih dan tekanan lebih, pencegahan terhadap terjadinya pemanasan dalam keadaan
kosong. Lihat para pernyataan mengenai keamanan alat. Struktur tahan bocor berkualitas tinggi
menjamin keamanan penggunaan di lingkungan yang kurang baik.
Kemudahan pemakaian: Temperatur air keluar dapat diatur untuk derajat temperatur berapapun
menggunakan katup multi fungsi yang dapat memenuhi berbagai kebutuhan. Tekanan yang
digunakan lazimnya berada antara 0,02-0,6 MPa.
PERHATIAN
Stopkontak listrik yang digunakan haruslah stopkontak standar yang spesifikasinya harus
memenuhi 16A/250V~. Sambungan kabel listrik harus benar, memiliki sambungan arde yang baik
sebagaimana ditunjukkan pada gambar berikut.
Bagian 3:
Instalasi