60
Bahasa Indonesia
nanoe™ merupakan merek dagang dari
Panasonic Corporation
.
nanoe™ adalah partikel ion berukuran nano yang dilapisi
partikel air.
Petunjuk keselamatan
Untuk mencegah kecelakaan yang mengakibatkan cedera
badan, meninggal dunia, sengatan listrik, kebakaran, dan
kerusakan pada harta benda, selalu patuhi peringatan untuk
keselamatan berikut.
Keterangan simbol
Simbol-simbol berikut ini digunakan untuk menggolongkan
dan menggambarkan tingkat bahaya, cedera, dan kerusakan
harta benda yang ditimbulkan apabila petunjuk diabaikan dan
alat digunakan secara tidak benar.
PERINGATAN
Menunjukkan potensi
bahaya yang dapat
berakibat pada cedera
serius atau kematian.
PERHATIAN
Menunjukkan bahaya yang
dapat berakibat pada
cedera atau kerusakan
harta benda ringan.
Simbol berikut ini digunakan untuk menggolongkan dan
menggambarkan jenis petunjuk yang harus diikuti.
Simbol ini digunakan untuk memberi tahu pengguna
perihal prosedur pengoperasian tertentu yang tidak
boleh dilakukan.
Simbol ini digunakan untuk memberi tahu pengguna
perihal prosedur pengoperasian tertentu yang harus
diikuti untuk mengoperasikan alat ini secara aman.
Beberapa bagian dari ilustrasi petunjuk keselamatan berbeda
dengan produk sebenarnya.
PERINGATAN
►
Steker dan Kabel
Jangan gunakan apabila kabel dalam kondisi kusut.
- Tindakan tersebut dapat menyebabkan kebakaran
atau sengatan listrik.
Jangan merusak kabel atau steker.
Jangan merusak atau memodi
fi
kasi, atau secara
paksa membengkokkan, menarik, atau memilin
kabel alat. Selain itu, jangan meletakkan benda
berat di atas kabel atau menghimpit kabel.
- Tindakan demikian dapat mengakibatkan sengatan
listrik, luka bakar, atau kebakaran karena arus pendek.
Jangan gunakan bila steker atau kabel rusak atau panas.
- Tindakan demikian dapat menyebabkan luka bakar,
sengatan listrik, atau kebakaran karena arus pendek.
Jangan gunakan alat jika stekernya terpasang
longgar di dalam stopkontak.
- Tindakan demikian dapat menyebabkan luka bakar,
sengatan listrik, atau kebakaran karena arus pendek.
Jangan menancapkan atau mencabut steker dari
stopkontak rumah dengan tangan basah.
- Tindakan demikian dapat menyebabkan sengatan
listrik atau cedera.
Jangan melilitkan kabel pada bodi utama alat saat
menyimpannya.
- Tindakan demikian dapat menyebabkan
kawat di dalam kabel patah disertai
kebocoran arus, dan dapat menyebabkan
sengatan listrik, luka bakar, atau
kebakaran karena arus pendek.
Jangan menyimpan atau menggunakan kabel dalam
kondisi terpilin.
- Tindakan demikian dapat menyebabkan kawat di
dalam kabel patah disertai kebocoran arus, yang
menyebabkan sengatan listrik atau kebakaran karena
arus pendek.
EH-NA98_ASIA(ID).indd 60
EH-NA98_ASIA(ID).indd 60
1/8/2561 14:38:52
1/8/2561 14:38:52
Summary of Contents for 8887549768903
Page 2: ...2 EH NA98_ASIA indb 2 EH NA98_ASIA indb 2 26 7 2561 10 51 41 26 7 2561 10 51 41 ...
Page 73: ...73 MEMO EH NA98_ASIA ID indd 73 EH NA98_ASIA ID indd 73 1 8 2561 14 38 57 1 8 2561 14 38 57 ...
Page 74: ...74 MEMO EH NA98_ASIA ID indd 74 EH NA98_ASIA ID indd 74 1 8 2561 14 38 57 1 8 2561 14 38 57 ...
Page 75: ...75 MEMO EH NA98_ASIA ID indd 75 EH NA98_ASIA ID indd 75 1 8 2561 14 38 57 1 8 2561 14 38 57 ...