71
Bahasa Indonesia
Setelah penggunaan
1
1
Geser Sakelar Daya ke [0] untuk
mematikan sisir pemanas penata
rambut.
2
1
0
2
2
Cabut konektor dari stopkontak rumah.
Pembersihan
Bersihkan sisir pemanas penata rambut setelah menjadi
dingin dan dengan konektor dicabut dari stopkontak rumah.
•
Untuk membersihkan sisir pemanas penata rambut, rendam
kain dalam air sabun dan peras airnya, kemudian lapkan.
•
Bersihkan kotoran, seperti debu atau rambut, dari sikat
dengan bundel kapas bergagang (
cotton swab
).
•
Jangan gunakan sabun pencuci tangan/tubuh, alkohol, tiner,
bensin, atau cairan pembersih.
Tindakan demikian dapat membuat sisir pemanas penata
rambut retak atau permukaannya berubah warna.
•
Jangan biarkan sisa produk rambut atau kosmetik tertinggal
pada sisir pemanas penata rambut.
Jika diabaikan dapat menyebabkan perubahan bentuk pada
plastik dan menyebabkan keretakan atau perubahan warna.
Spesifikasi
No. Model: EH-HT40
Sumber listrik
220 - 240 V
50 - 60 Hz
Konsumsi listrik
41 W
Suhu barel
[2]: Sekitar 180 ˚C
[1]: Sekitar 140 ˚C
Produk ini dimaksudkan untuk penggunaan rumah tangga
saja.
Diimpor oleh :
PT Panasonic Gobel Indonesia
JI.Dewi Sartika No.14 (Cawang II),
Jakarta 13630
Telp. (021) 8090108
Summary of Contents for EH-HT40
Page 2: ...2 ...
Page 73: ...73 Bahasa Indonesia 73 MEMO ...
Page 74: ...74 Bahasa Indonesia 74 MEMO ...
Page 75: ...75 Bahasa Indonesia 75 MEMO ...